Modal kerja merupakan salah satu aspek penting
dalam pembelanjaan perusahaan. Apabila perusahaan tidak dapat mempertahankan
“tingkat modal kerja yang memuaskan”, maka kemungkinan perusahaan tidak mampu
membayar kewajiban-kewajiban yang sudah jatuh tempo dan bahkan mungkin
dilikuidir (Syamsuddin, 2004 :201). Perusahaan pada umumnya bertujuan untuk
menghasilkan laba secara optimal dari pemanfaatan potensi yang dimilikinya
dengan baik, terutama berkaitan dengan pengelolaan modal kerja.
Dapat dilihat bahwa sumber dana berasal dari Laba Operasi Setelah pajak (EAT) pada tahun 2011
sebesar Rp 896.806.000.000,- . Dan dari
laporan perubahan Equity dibawah dapat dilihat bahwa penggunaan dana
dialokasikan pada : Pembagian Deviden sebesar : Rp 473.968.000,- dan Program
Kemitraan dan Bina Lingkungan sebesar Rp 28.438.000.000,-. Setelah melihat data yang di atas, kita dapat menyusun laporan sumber dan penggunaan dana dalam artian kas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar